God doesn’t play dice

Oktober 3, 2008

“Masalahnya, bagiku seorang perempuan harus menyimpan misteri. Kautahu apa yang kukatakan? Misteri itu adalah jarak yang selalu terjaga antara kau dan dia. Jarak yang membuatmu merasa seperti dijauhkan dan terus membuatmu penasaran. Kalau misteri itu lenyap, kau akan merasa seperti bersama seseorang yang tak lagi punya misteri. Dan gairahmu tiba-tiba lenyap.”

8 Responses to “God doesn’t play dice”

  1. mutz Says:

    mmmm….

    ada apa yah?

    seorang adi, nulis soal wanita? aneh!!

  2. itikkecil Says:

    jadi, memang ada hal-hal tertentu yang harus ditutupi 😉

  3. fetro Says:

    makin banyak misterinya makin tertarik untuk menyingkapnya ya Bro 🙂

  4. autisboy Says:

    selalu abstrak. dan orang-orang cuma bisa nebak.
    paling ekstrem: ganti kata misteri dengan ‘keperawanan’ atau ‘keperjakaan’.
    =))
    *ngacau gw ah*

  5. [H] Says:

    misteri itu temennya misterx yah,,

    We,,e,,ee,,eeee,,

  6. ezma Says:

    gw iseng buka blog lo di..
    hihihi…tumben lo nulis ginian…??? ga salah… 😀

  7. maya_pucca Says:

    perempuan mana sih….ooooo

  8. maya_pucca Says:

    perempuan mana sih….ooooo…


Tinggalkan komentar